Sepakbola
Jebol Gawang Chelsea, Lampard Ukir Rekor Baru
Gol Frank Lampard ke gawang Chelsea semalam bukan hanya menyelamatkan Manchester City dari kekalahan. Gol ke gawang mantan klubnya itu juga membuat Lampard mengukir rekor baru di Premier League.
Senin, 22 Sep 2014 09:44 WIB







































