Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan akan salurkan bantuan untuk korban bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar, termasuk makanan, obat-obatan, dan peralatan.
Manchester City telah sepakat untuk merekrut Gianluigi Donnarumma. Namun hingga bursa transfer musim panas ditutup, ia belum diperkenalkan The Citizens.
Kementerian Kelautan dan Perikanan menegaskan 4 pulau di Anambas tidak dijual, melainkan untuk investasi. Kerja sama dengan investor tetap diawasi pemerintah.