Sepakbola
Malam Bersejarah Torino di San Mames
Torino memastikan satu tempat di babak 16 besar Liga Europa setelah mengalahkan Athletic Bilbao. Lewat kemenangan di markas Bilbao itu, Il Toro menorehkan sebuah sejarah.
Jumat, 27 Feb 2015 07:45 WIB







































