Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) ternyata belum tahu adanya rencana pembangunan waterboom di Lembang, Kabupaten Bandung Barat.
BPBD DKI Jakarta mencatat ada 28 RW di Jakarta yang mengalami banjir. Lokasi paling tinggi terdapat di Cawang, Jakarta Timur, dengan ketinggian banjir 80 cm.
Sekretaris Umum FPI Munarman mengatakan pihaknya telah mengantongi Surat Tanda Terima Pemberitahuan (STTP) dari Polda Metro Jaya terkait aksi tersebut.
Aksi begal kembali menghantui Kota Depok. Seorang korban, M Firza (20) dibegal oleh komplotan di Cisalak, Cimanggis, Depok. Enam pelaku sudah ditangkap polisi.