Peduli Sesama, Lions Club Baksos Kesehatan & Pendidikan
Peduli terhadap sesama, Lions Club menggelar bakti sosial di Desa Alaskokon Kecamatan Bangkalan, Madura. Bakti sosial itu berupa pemeriksaan kesehatan, pemberian buku dan alat olah raga.
Sabtu, 01 Agu 2009 15:12 WIB







































