detikNews
Mabes Polri Belum Putuskan Putar Rekaman Ade-Ari di Sidang Anggodo
Bisa tidaknya rekaman percakapan Ade Rahardja-Ari Muladi bisa dibawa ke ruang sidang masih dipelajari Mabes Polri. Sebab Polri mengaku baru menerima surat perintah dari pengadilan pada Senin 2 Agustus kemarin.
Selasa, 03 Agu 2010 15:49 WIB







































