detikNews
Belanja konsumen AS melebihi estimasi
Belanja konsumen di Amerika Serikat pada Maret naik 0,2% walau para ekonom sebelumnya beranggapan belanja akan mengalami stagnansi.
Selasa, 30 Apr 2013 10:54 WIB







































