detikInet
17 Organisasi Tolak Pemblokiran Situs LGBT
Belasan organisasi masyarakat menolak upaya pemblokiran situs komunitas LGBT. Menurut mereka, pemblokiran tanpa adanya indikasi pelanggaran hukum adalah ilegal.
Senin, 07 Mar 2016 14:07 WIB







































