detikNews
Reformasi LP, Menkum HAM Gandeng Komisi Ombudsman
Lembaga Pemasyarakatan (LP) kini terus berbenah. Untuk meningkatkan reformasi birokrasi di dalam LP, Kementerian Hukum dan HAM bekerja sama dengan Komisi Ombudsman dalam hal pelayanan kepada penghuni LP.
Selasa, 27 Apr 2010 09:16 WIB







































