detikSport
Surga Prancis, Neraka Spanyol
Prancis mengakhiri harapan Spanyol untuk bikin hat-trick juara di Piala Davis, seiring dengan kemenangan 3-0 di perempatfinal. Itu adalah kemenangan pertama Prancis atas Spanyol di Piala Davis sejak 1923.
Minggu, 11 Jul 2010 05:46 WIB







































