Sukmawati dan Guntur adalah dua anak Sukarno yang diawasi rezim Orde Baru agar tak masuk politik. Megawati, yang tak diperhitungkan, malah jadi oposan terkuat.
Politikus Golkar Yorrys Raweyai mengatakan Siti Hediati Harijadi alias Titiek Soeharto kecewa terhadap Ketua Umum Golkar Airlangga yang belum memenuhi janji.
#SBYJelaskan, tanda pagar buntut reaksi Ketum PD SBY kepada Presiden Joko Widodo soal harga BBM di masa lampau, merembet ke sikap PD jelang Pilpres 2019.
Ribuan Soekarnois Jatim bertemu putera sulung Bung Karno Guntur Soekarno. Pertemuan itu untuk memenangkan Gus Ipul-Puti Guntur Soekarno dalam Pulgub Jatim 2018.
Setelah puluhan tahun tidak muncul dalam panggung publik, putera sulung Bung Karno, Guntur Soekarno Putra, akan tampil di kalangan kaum nasionalis di Surabaya.
Cawagub Emil Dardak meyakini langkahnya mendampingi Khofifah Indar Parawansa akan menciptakan potensi bernilai strategis, bagi daerah dan masyarakat di Jatim.