detikSport
Aries 'Spiderwoman' Susanti Investasikan Bonus Jadi Rumah Kos
Atlet panjat tebing putri Indonesia, Aries Susanti Rahayu, tengah dalam periode emas. Dia menginvestasikan uang hadiah dan bonus menjadi rumah kos.
Minggu, 20 Okt 2019 20:35 WIB







































