detikNews
Komisi X: Libur Lebaran Mestinya Tak Dipotong Cuti Tahunan
Keputusan memperpanjang cuti lebaran membuat masyarakat senang sekaligus sedih. Senang karena waktu berkumpul bersama keluarga lebih panjang dan sedih karena jatah cuti mereka dipotong.
Selasa, 02 Okt 2007 10:13 WIB







































