detikNews
Anggaran 2016 Alot di DPRD, Ahok: Kalau Ribut, Saya Keluarkan Pergub
Pembahasan kebijakan umum anggaran dan plafon prioritas anggaran sementara (KUA-PPAS) 2016 hingga kini masih berlangsung alot di DPRD.
Selasa, 20 Okt 2015 08:26 WIB







































