detikNews
Menkominfo Imbau Pers Agar Lebih Edukatif
Menteri Komunikasi dan Informasi Tifatul Sembiring mengimbau media agar lebih edukatif dalam pemberitaan khususnya yang terkait dengan masalah penyebaran video porno. Jangan sampai media hanya mengejar sensasi dan mengabaikan unsur mencerdaskan dalam pemberitaan.
Kamis, 17 Jun 2010 10:58 WIB







































