Iman itu kadang bagaikan DNA. Kemanapun pemiliknya pergi tak akan berubah. Itulah sekelumit perjalanan hidup Dubes RI Untuk China, Imron Cotan. Walau sejak kecil hidup di lingkungan non-muslim, iman Islamnya tak pernah luntur. Tetap istiqomah di jalan Ilahi.
Kata pendakwah di kampung saya, ada ibadah yang serupa dengan amalan ibadah haji,yaitu salat sunah isra selama 40 hari berturut -turut yang dilakukan pada pukul 06.00 WIB pagi, Apakah itu benar? Adakah dalil Alquran?
Ada sejarah seru berada di balik kokohnya tembok Masjid Ja'ronah di Makkah. Sebuah sumur yang awalnya beracun, berubah menjadi netral, bahkan bisa untuk pengobatan lewat mukjizat Rasulullah. Subhanallah!
Semua Muslim yang akan berangkat umrah dari Madinah, dipastikan akan berkunjung ke Masjid Bir Ali untuk mengambil miqat. Inilah masjid paling anggun yang ada di Madinah, setelah Masjid Nabawi.
Semua Muslim yang akan berangkat umrah dari Madinah, dipastikan akan berkunjung ke Masjid Bir Ali untuk mengambil miqat. Inilah masjid paling anggun yang ada di Madinah, setelah Masjid Nabawi.
Suasana tenang di Makkah dan Madinah, selalu menarik hati untuk kembali, tak terkecuali para selebritis Tanah Air. Saking nikmatnya, ada selebriti yang sering berkunjung ke Tanah Suci dalam ibadah umrah. Mau tahu?
Sebagai negara Muslim terbesar di dunia, Indonesia telah dikenal baik di Arab Saudi. Buktinya, restoran Indonesia tersebar di beberapa kota seperti Makkah, Madinah, dan Jeddah. Saat umrah, Anda tahu harus makan di mana!
Di beberapa negara, umrah tidak harus menggunakan agen travel, melainkan bisa berangkat sendiri alias backpacker. Inilah kisah 3 orang asal negara berbeda yang memiliki pengalaman backpacker ke Arab Saudi.
Jabal Rahmah adalah tempat yang tak luput dari perhatian pelancong saat ke Makkah. Terlebih, bagi Anda yang mendambakan hubungan seperti Adam dan Hawa. Setelah 100 tahun terpisah di bumi, keduanya kembali bertemu di bukit ini.