detikNews
Hidayat Nurwahid Bagi-bagi Alquran di Manggarai
Peduli dengan musala dan masjid yang terkena banjir, Ketua MPR Hidayat Nurwahid membagi-bagikan Alquran. Namun mantan Presiden PKS ini membantah kegiatannya bernuansa politis.
Selasa, 03 Apr 2007 12:50 WIB







































