Sepakbola
Takeshi Okada
Setelah mengantar Jepang lolos ke Piala Dunia 1998, Takeshi Okada kembali memberi sukses pada 'Samurai Biru'. Menggantikan Ivica Osim yang mengalami stroke, dia menjaga tradisi Piala Dunia Jepang dengan meloloskan negaranya ke Afrika Selatan 2010.
Selasa, 29 Des 2009 13:47 WIB







































