Vokalis band Ungu, Pasha, memiliki kegemaran mengendarai motor gede. Pasha bersama sekitar 2.500 pengendara motor gede dari berbagai klub moge se-Indonesia akan memadati jalur-jalur utama di Kota Bogor.
Gunung adalah salah satu tempat terbaik untuk kemping. Beruntung Indonesia punya banyak gunung yang cocok untuk aktivitas seru yang satu itu. Bersama teman atau keluarga, agenda kemping di 5 gunung ini pasti sama asyiknya!
Polrestabes Bandung membuka berkas catatan hitam kasus kriminal guna menelusuri jejak Mardijo alias Klewang (57). Pernahkah raja geng motor di Pekanbaru tersebut bertindak brutal di kota berjuluk Paris van Java? Ini jawaban Satreskrim Polrestabes Bandung.
Penerapan tarif progresif berdasarkan jarak tak hanya menguntungkan bagi penumpang kereta jarak dekat. Sistem tarif baru ini juga akan membuat tarif perjalanan KRL relatif lebih murah.
Sebuah mobil milik anggota Polres Depok yang parkir di sebuah warung makan di Cibubur, Bekasi, dibobol maling. Uang tunai senilai Rp 50 juta dan sejumlah barang berharga lain yang ada di dalam mobil pun lenyap.
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Propinsi Bali, hari ini meliburkan semua sekolah di Bali dari semua tingkatan SD, SMP, SMA/SMK. Liburan ini terkait dengan pemilihan gubernur dan wakil gubernur Bali.
Berita tak sedap tercium di Kejari Kota Depok, Jawa Barat. Seorang Jaksa bernama Abdul Mikail diduga memeras Sumarman (50), terpidana kasus kepemilikan ganja seberat 3,5 kg.
KPUD Denpasar memusnahkan ratusan kertas suara rusak dengan cara dibakar. Pemusnahan tersebut untuk menghindari penyalahgunaan kertas suara jelang pemilihan gubernur Bali.