detikNews
Air Makin Tinggi, RS Kesulitan Evakuasi Pasien
Meluasnya banjir di Bojonegoro hingga masuk ke kota, membuat Rumah Sakit Islam (RSI) Pemuda yang berada di Jalan Pemuda Bojonegoro sulit melakukan evakuasi pasien.
Minggu, 30 Des 2007 12:12 WIB







































