detikFinance
500 Pengusaha Hamburg Aktif di Indonesia
Tercatat 500 pengusaha dari Hamburg telah
aktif melakukan bisnis di Indonesia dan angka ini
diperkirakan terus meningkat. Bahkan pada tahun
ini kenaikannya diprediksi mencapai 45%.
Senin, 14 Nov 2011 21:18 WIB







































