Ketua MPR Bamsoet mendukung agar keberadaan Masyarakat Profesi Penilai Indonesia bisa diperkuat melalui undang-undang dengan nomenklatur Undang-Undang Penilai.
Anggota DPR Fraksi Gerindra Habiburokhman bicara pentingnya transparansi dalam kasus penembakan di Exit Tol Bintaro. Itu agar tidak ada dugaan macam-macam.
Gelaran Formula E Jakarta masih terombang-ambing lantaran tengah diusut KPK. Salah satu yang tengah diselidiki KPK yaitu mengenai commitment fee. Apa maksudnya?
KI Pusat mencatat sejumlah kemajuan dalam pelaksanaan Undang-Undang 14/2008 tentang KIP selama 2021. Penyelesaian sengketa informasi publik lampaui target RPJMN
Badan antimonopoli Italia mendenda Google dan Apple masing-masing sebesar 10 juta euro atau sekitar Rp 161,8 miliar karena penyalahgunaan data pengguna.