detikTravel
Jemparingan Jawi Mataram, Budaya Melatih Olah Rasa dan Olahraga
Sambil duduk bersila, melihat dan memilih dengan cermat anak panah yang akan diluncurkan. Anak panah harus benar-benar lurus sehingga stabil saat meluncur dari busur. Setelah itu, tegakkan busur di atas tanah dan mata siap membidik sasaran tembak.
Kamis, 02 Feb 2012 13:27 WIB







































