detikNews
Demo di Kampus, Mahasiswa di Banyuwangi Terlibat Aksi Dorong dengan Polisi
Puluhan mahasiswa Universitas 17 Agustus (Untag) Banyuwangi dan polisi terlibat adu dorong saat mereka gelar demo protes tentang konflik internal kampusnya.
Senin, 29 Feb 2016 14:19 WIB







































