detikFinance
Indeks Anjlok Hingga 50 Poin
Kekhawatiran investor yang berlebihan memicu anjloknya indeks BEJ. Hingga pukul 14.39 JATS, IHSG terperosok hingga 53,712 poin di level 668,997.
Senin, 17 Mei 2004 14:50 WIB







































