detikFood
Akreditasi Halal Bawa Pakistan ke Pasar Halal Global!
Meski baru diluncurkan akhir bulan Januari 2012 lalu, Dewan Akreditasi Nasional Pakistan (PNAC) telah mengambil sebuah langkah besar. Dewan tersebut pun berjanji lewat Akreditasi Halal, produk halal Pakistan akan segera melenggang ke pasar global.
Kamis, 09 Feb 2012 16:51 WIB







































