detikNews
Batalkan Pelantikan Komjen BG, Apakah Jokowi Langgar Undang-undang?
Komjen Budi Gunawan batal dilantik Presiden Jokowi. Namun Komisi III yang telah melakukan fit and proper test kepada jenderal bintang tiga itu menentang. Apakah presiden melanggar Undang-undang?
Jumat, 13 Feb 2015 12:49 WIB







































