detikNews
Pemda Bangun Tenda Bagi Korban Kebakaran Manggarai
Pemda Jakarta Selatan dan Palang Merah Indonesia (PMI) menyiapkan dapur umum dan tenda darurat untuk menampung korban kebakaran di Manggarai, Jakarta Selatan.
Rabu, 16 Nov 2005 13:49 WIB







































