detikFinance
Bupati & Walikota Dianggap Tak Peduli Soal Lahan Pertanian
Menteri Pertanian (Mentan) Suswono menyayangkan Peraturan Daerah mengenai perlindungan lahan pertanian dari alih fungsi belum tersebar ke semua daerah di Indonesia.
Rabu, 14 Mar 2012 12:15 WIB







































