detikNews
Tiap 2 Jam, Menteri LHK Minta Laporan Evakuasi Korban Gempa di Rinjani
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya menginstruksikan jajarannya melakukan prioritas evakuasi di Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR).
Senin, 30 Jul 2018 16:09 WIB







































