Indonesia merupakan negara salah satu yang terkena hari tanpa bayangan pada Rabu (21/3). Bagaimana penamapakkannya bila dilihat dari luar angkasa fenomena itu?
568 wilayah desa yang tadinya terpencil, kini akhirnya bisa merasakan akses telekomunikasi. Bahkan, 17 desa di antaranya sudah bisa 4G. Di mana saja desanya?
Saat menjabat Inspektur Jenderal Kementerian Pertahanan, Marsekal Hadi Tjahjanto punya siasat tersendiri, antara lain menghindari pembelian alutsista dari calo.
Tim pencari fakta PBB yang dipimpin eks Jaksa Agung Indonesia, Marzuki Darusman, merilis temuan berisi pelanggaran HAM yang menimpa etnis Rohingya di Myanmar.
Karena alasan kepraktisan, nirkabel digunakan mengakses dan mengelola papan iklan elektronik. Namun ada bahaya mengancam di balik kenyamanan menggunakannya.
Starman dan Tesla Roadster berhasil mengorbit ke luar angkasa. Komunitas Bumi datar pun menyangkal keaslian gambar dan video yang dikirim dari luar angkasa.
Tutupan lahan di hulu sungai Citarum tersisa hanya 15 persen dari sekitar 230 ribu hektare lahan yang ada. Kondisi tersebut masuk dalam kondisi kritis.