LG bakal ikut memeriahkan CES 2021. Beragam perangkat pintar terbarunya bakal diboyong di pameran yang digelar secara virtual, mulai dari oven hingga lemari es.
Harga Galaxy S21, S21 Plus dan S21 Ultra di Indonesia sudah langsung diungkap Samsung. Bahkan keran pre-order siap dibuka usai acara peluncuran rampung.