Tanggal 10 Juni diperingati sebagai Hari Media Sosial di Indonesia. Peringatan tersebut agar masyarakat bisa menggunakan media sosial dengan lebih bijak.
Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso mengungkapkan total tujuh selebgram di Bogor yang ditangkap karena promosi situs judi online sejak 2023.