Ultras AC Milan merayakan keberhasil ke Liga Champions. Paolo Maldini berterima kasih dan menekankan bahwa Rossoneri harus menjadi protagonis di musim depan.
Lionel Messi kini menyandang status pencetak gol terbanyak di satu klub. La Pulga dinilai masih mampu menampilkan aksi terbaik dalam beberapa tahun mendatang.
Lionel Messi berhasil menyalip rekor gol terbanyak untuk satu klub yang sebelumnya dikuasai Pele. La Pulga tak menyangka bisa mengalahkan jumlah gol O Rei.