detikNews
Anak Cacat Korban SUTET Ikut Berdemo
Tak berhenti pada aksi jahit mulut dan mogok makan, anak-anak cacat korban SUTET pun merambah aksi demo pukul 12.00 WIB di posko SRI, Jl Diponegoro 58, Jakarta.
Selasa, 31 Jan 2006 11:40 WIB







































