detikNews
Wayan Koster: Komisi X Tak Pernah Bahas Hambalang sebagai Proyek Multiyears
Dalam rangka mengusut tuntas kasus Hambalang, KPK menyisir keterangan dari anggota komisi X DPR RI. Salah satu yang diperiksa hari ini, I Wayan Koster, mengatakan Komisi X pada saat itu tak pernah membahas Hambalang sebagai proyek tahun jamak.
Senin, 11 Feb 2013 22:15 WIB







































