detikNews
Korban Kecelakaan yang Jatuh dari JLNT di Ambasador Tengah Hamil Muda
Seorang perempuan yang membonceng suaminya jatuh dari Jalan Layang Non Tol (JLNT) di depan Mall Ambasador. Perempuan tersebut diketahui tengah hamil muda.
Selasa, 28 Jan 2014 00:19 WIB







































