detikNews
Cetak Wartawan Pemula, Sekolah di Sydney ini Ajarkan Jurnalistik Sejak Kelas 9
Para pelajar di Plumpton High School Sydney Barat akan menjadi yang pertama di New South Wales mempelajari Jurnalistik di kelas 9 dan 10 mulai tahun depan.
Selasa, 23 Agu 2016 11:16 WIB







































