detikNews
Polda Jabar Selidiki Video Polantas Terima 'Duit Damai'
Kabidhumas Polda Jabar Kombes Pol Martinus Sitompul mengatakan beredarnya video salah satu oknum Polantas di Bandung menerima 'duit damai' ditangani Polrestabes Bandung. Namun Polda Jabar ikut menyelidiki.
Selasa, 28 Feb 2012 17:32 WIB







































