detikNews
Pencarian Korban Longsor Cililin Dihentikan
Bencana longsor di Kampung Nagrog, Desa Mukapayung, Kecamatan Cililin, Bandung Barat, Senin (25/3) lalu. Petugas menghentikan pencarian tiga korban yang masih tertimbun tanah. Alasan evakuasi korban dihentikan karena pertimbangan medis dan hasil musyawarah bersama keluarga korban.
Minggu, 31 Mar 2013 22:06 WIB







































