detikOto
Sama dengan India, Pasar Mobil Indonesia Tetap Booming
Tidak bisa dipungkiri kalau India saat ini menjadi salah satu pasar mobil paling potensial di dunia. Bahkan dalam beberapa tahun mendatang, pasar mobil India diperkirakan akan mencapai angka 5 juta unit. Seperti halnya India, Indonesia pun masih memiliki kesempatan berkembang.
Minggu, 08 Jan 2012 19:16 WIB







































