Sepakbola
Timnas U-19: Dari Kota Batu, Keliling Nusantara, Menjejak Timur Tengah, Sampai ke Spanyol
Puluhan pertandingan sudah dijalani U-19 setelah menjadi juara AFF. Berikut hasil uji coba yang dicatatkan Evan Dimas dkk. sejak training center di Kota Batu, Jawa Timur hingga uji coba Spanyol.
Jumat, 26 Sep 2014 15:16 WIB







































