detikNews
Nelayan Muara Angke: Cuaca Tahun Ini Paling Parah!
Cuaca buruk di perairan utara DKI Jakarta seminggu ini memberikan dampak langsung kepada para nelayan di Jakarta Utara. Para nelayan mengeluhkan cuaca yang dinilai paling buruk dalam 3 tahun belakangan ini.
Senin, 14 Jan 2013 14:04 WIB







































