Adhi Karya menyelesaikan pembangunan konstruksi Apartemen Taman Melati Jatinangor. Apartemen yang 90% unitnya merupakan tipe studio ini ditawarkan mulai Rp 326 juta.
Banyak kalangan meyakini ada mafia impor bermain sehingga Indonesia kecanduan produk impor. Mafia ini sulit diberantas karena justru direkomendasi kementerian.
Menteri BUMN Mustafa Abubakar mempertemukan Asosiasi Pilot Garuda (APG) dengan Direksi Garuda Indonesia untuk membahas masalah kesenjangan gaji pilot asing dan lokal.
PT Garuda Indonesia Airlines (GIAA) menyiapkan tambahan kursi hingga 30.000 untuk mengantisipasi membludaknya jumlah penumpang dalam rangka lebaran di tahun ini.
Pemogokan pilot Garuda kemarin sempat membuat sejumlah jadwal penerbangan terganggu. Hari ini penerbangan Garuda kembali normal, meskipun ada 2 penerbangan dijadwal ulang.