Dukungan bagi Fabrice Muamba yang kolaps di lapangan akibat serangan jantung dan Eric Abidal yang hendak menjalani operasi transplantasi hati terus mengalir. Kali ini dilakukan Real Madrid sebelum laga melawan Malaga.
Hasil undian semifinal Piala FA berpeluang memunculkan dua laga derby. Chelsea akan menghadapi pemenang laga antara Tottenham Hotspur vs Bolton Wanderers, sementara Liverpool menunggu pemenang Eveton kontra Sunderland.
Kolapsnya Fabrice Muamba di lapangan terus menuai simpati, bahkan dari tanah Italia dengan Andrea Pirlo kini mempersembahkan kemenangan Juventus atas Fiorentina untuk Muamba.
Insiden kolapsnya Fabrice Muamba langsung mengundang reaksi simpati dari berbagai kalangan termasuk sesama pesepakbola Inggris. "Pray For Muamba" pun ramai dikicaukan di social media.
Pertandingan babak perempatfinal Piala FA antara Tottenham Hotspur versus Bolton Wanderers dihentikan dalam kedudukan 1-1, setelah Fabrice Muamba tak sadarkan diri.