Umat muslim bisa mengunjungi berbagai masjid indah di dunia. Tak jarang wisata religi menjadi tujuan yang tak terlewatkan saat mengunjungi suatu negara.
Turki dikenal sebagai destinasi wisata Muslim. Selain Turki, negara-negara berikut juga merupakan destinasi yang wajib dikunjungi oleh traveler Muslim!
Lukisan masjid Maroko karya Winston Churchill dan menjadi koleksi Angelina Jolie laku terjual senilai Rp 164 miliar dari harga prediksi awal Rp 47,7 miliar.
Ketika COVID-19 melanda Maroko, kota biru Chefchaouen tidak mencatatkan kasus virus Corona. Kota biru itu juga bisa rehat sejenak dari kesibukan turis.
Setelah Dries Van Noten yang pernah meluncurkan koleksi bertema batik, kini giliran rumah mode Christian Dior yang mengangkat kain tenun endek khas Bali.