Demo di Kedubes Prancis, Jakarta Pusat diwarnai caci maki. Komisi I DPR mengimbau massa berdemonstrasi dengan cara yang tidak bertentangan dengan ajaran Islam.
Presiden Jokowi didampingi Wapres Ma'ruf Amin beserta tokoh lintas agama telah mengadakan konperensi pers terkait pernyataan Presiden Prancis Emmanuel Macron.
Vladimir Putin geram dengan publikasi kartun Nabi Muhammad dan pemenggalan di Prancis. Presiden Rusia itu menyebut kebebasan dalam berekspresi ada batasnya.
Tak cuma Jokowi yang mengalami mobil dinas mogok. Baru-baru ini Presiden Prancis, Emmanuel Macron juga mengalami hal yang sama saat kunjungan ke Polandia.