detikHealth
Tak Bisa Mengeja, Bocah Ini Dicambuk Bibinya dengan Gesper Hingga Tewas
Mendisiplinkan anak ketika belajar sah-sah saja. Tetapi yang dilakukan seorang bibi di Brooklyn amat keterlaluan. Gara-gara sang keponakan tak bisa mengeja, ia tega mencambuknya dengan ikat pinggang alias gesper hingga meninggal dunia.
Selasa, 03 Mar 2015 12:30 WIB







































