Ketum PDIP, Megawati Soekarnoputri, menghadiri acara Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Perindo. Megawati hadir untuk memenuhi undangan dari Perindo.
PDIP melantik pengurus DPP PDIP masa bakti 2019-2024 yang diperpanjang hingga 2025. Ada nama-nama baru yang muncul sebagai pengurus seperti Ganjar hingga Ahok.
Adian Napitupulu, Ahok, dan Ganjar Pranowo, resmi dilantik menjadi pengurus DPP PDIP hingga 2025. Ketiganya dinilai mampu menambah kekuatan politik PDIP.
PDIP baru saja mengambil sumpah pengurus DPP yang masa baktinya diperpanjang hingga 2025. Ada 4 kepala badan partai yang juga ikut diambil sumpah jabatannya.