Tokyo merupakan destinasi favorit bagi turis dunia, tak ayal setiap tahunnya mengalami lonjakan turis. Dari hal itulah yang kini menimbulkan masalah, sampah.
Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Tokyo buka suara soal isu viral yang menyebut 2026 menjadi tahun terakhir masuknya pekerja dari Indonesia ke Jepang.
Kementerian Komdigi menjajaki kerja sama dengan Universitas Tokyo untuk mengembangkan kurikulum AI di RI, guna meningkatkan keterampilan digital masyarakat.
Menteri Komunikasi Meutya Hafid hadir di Pertemuan Tingkat Menteri APT di Tokyo, membahas visi TIK Asia-Pasifik dan perlindungan anak di ruang digital.
Wagub Rano Karno mengatakan Jakarta akan membuat film commission untuk mendukung industri film. Jakarta Film Commission ini direncanakan terealisasi pada 2027.